Update
09 Jan 2026 03:01

Informasi Gangguan Akses LMS CeLOE




Dengan hormat,

Kami menyampaikan permohonan maaf atas gangguan akses LMS yang terjadi pada 9 Januari 2026 pukul 13.52 s.d. 14.40 WIB. Gangguan disebabkan oleh peningkatan jumlah akses pengguna di luar kapasitas normal.

Saat ini, akses dan performa LMS telah kembali normal sejak pukul 14.45 WIB. Silakan mencoba kembali mengakses LMS.

Apabila masih mengalami kendala, silakan menghubungi Helpdesk CeLOE.

Terima kasih atas pengertian Anda.